5 Tips Jitu menghandle Tugas di Kampus

TipsHalo friends, apa kabar kamu hari ini 🙂 back to activity lagi nih setelah liburan natal dan tahun baru 2015. Ayo semangat friends, kali ini Access Education balik lagi buat kasih kamu informasi ter-update dan ter-lengkap seputar studi ke luar negeri. Nah buat kamu yang lagi bingung dan ribet buat handle tugas-tugas yang numpuk ditengah padatnya jadwal kuliah kamu, nggak perlu khawatir guys, Access bakal kasih kamu tipsnya nih. Check this out!

Ini dia Tips meng-handle Tugas-tugas di Kampus:

1. Take care yourself

smaller iStock_000010033648XLarge1 students Buat tips yang pertama ini kamu perlu menjaga diri kamu sendiri, mulai dari menjaga kesehatan dari waktunya kamu tidur dan makan. Jangan sampai dengan banyaknya tugas-tugas yang numpuk, hal ini ngebuat kamu nggak fokus dan jadi sakit. Hal utama yang penting adalah jaga kesehatan kamu dan jangan sampai kamu stress. So take care yourself guys.

2. Jangan gelisah

jmp exchange students0036 Nah tips yang kedua ini perlu juga kamu terapin yaa yaitu kamu jangan terlalu gelisah, jangan terlaalu memikirkan apa yang kamu hadapi. Kamu nggak perlu memikirkan tugas-tugas kamu yang setumpuk itu. Kamu Cuma perlu kerjakan tugas satu persatu supaya semua tugasnya bisa selesai tepat waktu.

3. Spend time with friends

student culture Nah tips yang ketiga ini kamu bisa lakukan bersama teman-teman kamu. Kamu bisa minta bantuan mereka buat menyelesaikan tugas-tugas kamu. Kadang teman juga bisa memberi kamu inspirasi lho supaya semua masalah yang kamu hadapi bisa terselesaikan. Menghabiskan waktu dengan mereka sebentar bisa bikin kamu semangat lagi mengerjakan tugas kuliah kamu.

4. Manage your time

121010_TechFair_060.jpg Tips yang keempat adalah kamu harus mengatur waktu kamu dengan sebaik-baiknya. Waktu buat tidur dan memikirkan kesehatan kamu, waktu untuk kumpul dan hangout sama temen-temen kamu, sampai waktu dimana kamu harus menyelesaikan tugas dan kewajiban kamu sebagai seorang mahasiswa. Kamu bener-bener harus mengatur dengan baik. Kalo kamu udah mengatur waktu kamu dengan baik, yakin deh semua masalah kamu bakal selesai dengan teratur.

5. Be wise

StudentinClass Tips yang terakhir buat kamu yang punya masalah yang sama dengan tugas-tugas kampus yang udah numpuk adalah bersikaplah bijaksana guys. Bijaksana dalam berbagai hal, dalam hal kehidupan pribadi kamu juga dalam hal peran kamu sebagai seorang student atau mahasiswa. Dengan kamu bersikap bijaksana, itu udah membuktikan kamu bisa me-manage semuanya sehingga apapun tugas yang kamu lagi jalanin bakal bisa kamu selesaikan dengan baik. Ada hal yang ingin anda tanyakan ?  Jangan ragu , silahkan hubungi kami . Konsultasi dengan kami gratis .

Email:  info@konsultanpendidikan.com

Alamat Lengkap Kami