University of Kent

University of Kent dikenal sebagai salah satu institusi akademis terbaik di UK dalam hal pengajaran dan penelitian yang telah berkecimpung lima dekade. Kontribusi universitas ini kepada pendidikan sudah dikenal hingga penjuru dunia. Mahasiswa yang menuntut ilmu di University of Kent dibimbing oleh beberapa staff akademis terbaik yang sudah pasti memberikan kualitas yang baik. Lokasi dan Fasilitas University of Kent memiliki tiga kampus di UK yaitu Tonbridge, Midway, dan Canterbury dan juga memiliki cabang di beberapa negara Eropa. Fasilitas yang ditawarkan oleh Universitas ini termasuk Laboratorium, lab computer, ruang seminar, teknologi video dan ruang konferensi. Department
  • American Studies
  • Anthropology and Conservation
  • Archaeology, Ancient History and Classics
  • Architecture
  • Arts
  • Biosciences
  • Business
  • Digital Arts and Multimedia
  • Drama and Theatre
  • Economics, Engineering and Electronics
  • English Literature and Comparative Literature
  • Film
  • Health and Social Care
  • History
  • Journalism
  • Languages and Linguistics
  • Law
  • Liberal Arts
  • Mathematics, Statistics and Actuarial Sciences
  • Music
  • Pharmacy
  • Philosophy
  • Physical Sciences
  • Politics and International Relations
  • Psychology
  • Religious studies
  • Sociology, Social Policy, Criminology and Cultural Studies
  • Sports and Exercise Sciences.
Penghargaan The Guardian University Guide 2015 menempatkan University of Kent dalam 20 universitas terbaik di UK bersama dengan institusi elit lainnya. Karir University of Kent memberikan bimbingan kepada mahasiswa berupa service gratis yang dapat digunakan selama tiga tahun setelah kelulusan. Para pembimbing yang sangat bersahabat dan cukup membantu akan membantu mahasiswa di segala aspek untuk mempersiapkan diri masuk ke dunia kerja. Mahasiswa juga akan mendapatkan bantuan untuk membuat aplikasi CV dan mempersiapkan diri menjelang interview.

Email:  info@konsultanpendidikan.com

Alamat Lengkap Kami

Published by

Tinggalkan Balasan